Unsur estetika dan seni merupakan elemen penting dalam mengembangkan kemampuan kognitif anak. Itulah yang diyakini sebuah perusahaan pengembang piranti lunak, yang meluncurkan mainan untuk mengajarkan coding kepada penggunanya, lewat mencipta musik.
Ikuti liputan tim VOA tentang bagaimana Osmo Coding Jam tidak hanya menarik minat anak-anak, tapi juga disambut baik oleh para orang tua.
CG:
1. Felix Hu/ Pengembang Program, Osmo Coding Jam
2. Eric Uchalik/ Dir. Seni, Osmo Coding Jam
3. Tanya Dodge/ Orang Tua Pengguna