Peringatan 13 Tahun Wayang Sebagai Warisan Budaya Dunia
Hari ini genap 13 tahun Badan Pendidikan dan Kebudayaan PBB, UNESCO, menetapkan wayang sebagai warisan budaya dunia. Ratusan mahasiswa seni pedalangan, seniman pewayangan menggelar aksi merayakan Wayang sebagai warisan budaya dunia. Yudha Satriawan, reporter VOA melaporkan dari Solo, Jawa Tengah.
Episode
-
Maret 07, 2025
Indonesia Alami Deflasi Tahunan Lagi Setelah 25 Tahun
-
Maret 06, 2025
Menengok Gerakan Aktivisme Mahasiswa Masa Kini