Lukisan Da Vinci Pecahkan Rekor Termahal
Salvator Mundi, lukisan karya Leonardo da Vinci laku terjual 400 juta dolar ditambah 50 juta dolar pajak dan komisi. Lukisan yang dilelang di balai lelang Christie’s di New York ini, memecahkan rekor lukisan termahal dalam sejarah. Selengkapnya ikuti laporan Patsy Widakuswara dan tim VOA.
Episode
-
Maret 10, 2025
Insektisida hingga Iklim Menekan Jumlah Kupu-Kupu di Amerika
-
Maret 07, 2025
Galangan Kapal Eropa Topang Perdagangan Gas Rusia