Tautan-tautan Akses

Ledakan di Perbatasan Suriah Tewaskan Seorang Remaja


Perdana Menteri Israel Benjamin Netanyahu menghadiri rapat kabinet mingguan di Yerusalem, Minggu, 22 Juni 2014.
Perdana Menteri Israel Benjamin Netanyahu menghadiri rapat kabinet mingguan di Yerusalem, Minggu, 22 Juni 2014.

Para pejabat Israel mengatakan ledakan menghancurkan sebuah kendaraan di daerah Golan Heights yang diduduki Israel menewaskan seorang remaja yang pergi bekerja dengan ayahnya.

Pihak berwenang mengatakan ayah anak berusia 15 tahun adalah seorang kontraktor yang bekerja di pagar perbatasan Golan di sepanjang perbatasan Suriah.
Para pejabat mengatakan sang ayah dan kontraktor lain cedera dalam ledakan hari Minggu.
Para pejabat keamanan mengatakan tampaknya kendaraan itu menjadi sasaran bom pinggir jalan atau tembakan artileri atau mortir dari Suriah.
Pihak berwenang mengatakan jika datang dari Suriah, serangan itu akan menjadi terkait konflik Suriah yang pertama menewaskan seorang warga Israel.
XS
SM
MD
LG