No media source currently available
Data menyebut, di Papua ada lebih 620 ribu anak di jenjang SD, SMP dan SMA/SMK tidak bersekolah atau tidak menyelesaikan pendidikannya. Penyebabnya kompleks, dan dibutuhkan kecermatan mencari jalan keluar, karena berbagai keterbatasan.