Vaksin Novavax Menambah Amunisi Melawan Covid
Vaksinasi melawan Covid-19 di AS paling banyak menggunakan vaksin buatan AS juga, yaitu vaksin Pfizer dan Moderna. Tapi dalam beberapa bulan lagi, bila mendapat persetujuan regulator, bakal ada satu lagi vaksin lokal digunakan, yaitu vaksin buatan Novavax yang baru menerbitkan hasil uji klinisnya.
Episode
-
Januari 24, 2025
Peluang Ekspor Nikel Indonesia ke Amerika Era Donald Trump
-
Januari 23, 2025
Menlu Rubio Janjikan Amerika yang Mendorong Perdamaian Dunia
-
Januari 22, 2025
Hubungan Amerika-Indonesia di Bawah Prabowo dan Trump
-
Januari 21, 2025
Pelantikan Donald Trump: Seruan Lakukan "Revolusi Akal Sehat"