PBB Sebut Situasi di Iran Sudah “Kritis”
Dua bulan lebih semenjak kematian Mahsa Amini, gelombang unjuk rasa di Iran masih berlangsung. Dalam video yang beredar di dunia maya, pasukan keamanan Iran tampak melepaskan rentetan tembakan ke arah pengunjuk rasa hari Senin. Komisioner Tinggi HAM PBB pun menyebut situasi di Iran sudah kritis.
Episode
-
Januari 06, 2025
Biden Blokir Akuisisi Pabrik Baja AS oleh Nippon Steel Jepang
-
Januari 06, 2025
Trump Tunjuk Dua Pengusaha sebagai Penasihat Timur Tengah