Bom rumpun yang dilempar dari udara, menghamburkan bom-bom yang lebih kecil. Bom ini menimbulkan ancaman bagi warga sipil lama sesudah dilempar karena tidak semua bom rumpun ini segera meledak.
Human Rights Watch hari Sabtu (16/3) mengatakan telah mengidentifikasi sedikitnya 119 lokasi dimana bom-bom rumpun telah digunakan dalam perang saudara di Suriah – enam bulan terakhir ini.
Kelompok HAM itu mengatakan serangan bom rumpun dalam dua pekan terakhir telah menewaskan 11 warga sipil – termasuk lima anak-anak dan dua perempuan.
Human Rights Watch hari Sabtu (16/3) mengatakan telah mengidentifikasi sedikitnya 119 lokasi dimana bom-bom rumpun telah digunakan dalam perang saudara di Suriah – enam bulan terakhir ini.
Kelompok HAM itu mengatakan serangan bom rumpun dalam dua pekan terakhir telah menewaskan 11 warga sipil – termasuk lima anak-anak dan dua perempuan.