No media source currently available
Perserikatan Bangsa-Bangsa Selasa memperingatkan terjadinya pelanggaran hak asasi manusia di Afghanistan sementara Taliban dengan cepat merebut berbagai kota. Warga dilaporkan hidup dalam ketakutan.