Kabar Seputar Covid Relatif Terbenam, Flu Burung Kini Mengancam
Di tengah relatif terkendalinya Covid di AS dan kembalinya berbagai kegiatan keramaian, sebagian warga AS kini mewaspadai perebakan virus flu burung alias H5N1, yang diperkirakan terparah sejak 2015. Peternakan unggas dan tempat lain yang memiliki burung atau unggas akhirnya menyiagakan diri.
Episode
-
Februari 12, 2025
Perang Iklan dalam Pertandingan Puncak Futbol Amerika Super Bowl
-
Februari 10, 2025
Kompetisi Masak Galang 1,6 Miliar Rupiah untuk Bank Makanan
-
Februari 07, 2025
Pemberian Makan bagi Anak Sekolah Untungkan Siswa dan Petani di Malawi
-
Februari 06, 2025
Bergairahnya Wisata Kuliner di New Orleans
-
Februari 05, 2025
"Eggflation" Kembali Menekan Restoran dan Toko Roti UMKM