Foto-foto berita terbaik dari seluruh dunia.
4 Juli 2016

1
Para Muslim mengamati posisi bulan dengan alat teodolit untuk menentukan hari akhir bulan Ramadan, atau hari raya Idul Fitri di Kuala Lumpur, Malaysia.

2
Bunga matahari tumbuh di ladang di kota Zauchwitz, Jerman.

3
Buaya-buaya (alligator) terjebak di lumpur sungai Pilcomayo yang kering, akibat kemarau panjang di kota di Boqueron, Paraguay dekat perbatasan Argentina.

4
Seorang pria Afghanistan membuat kue-kue tradisional pada akhir bulan Ramadan dan menjelang perayaan Idul Fitri di Kabul.