Foto-foto peristiwa menarik dari seluruh dunia.
11 Juli 2016

5
Seorang warga Mongolia dengan mengenakan kulit serigala tampil dalam festival tradisional Naadam memperingati kejayaan Genghis Khan di Ulaanbaatar, Mongolia.

6
Warga Bosnia melakukan shalat jenazah dan mendoakan 127 jenazah korban tewas di komplek pemakaman Potocari dekat Srebrenica,, Bosnia dan Herzegovina.

7
Seorang demonstran ditahan oleh polisi di kota Baton Rouge, Louisiana, AS.

8
Warga Irak yang mengungsi untuk menghindari kekejaman ISIS berada di kawasan al-Tharthar, barat laut Baghdad.