Info Ekonomi 17 April 2023
Presiden Bank Sentral Eropa, Christine Lagarde tidak yakin kalau AS akan gagal membayar utangnya. Kalau itu terjadi, akibatnya akan berdampak mengerikan di seluruh dunia. Berita lain, Qatar menarget lima juta wisatawan mengunjungi negara Teluk itu tahun ini. Simaklah bersama Puspita Sariwati.
Episode
-
Februari 24, 2025
Tarif Impor Trump Risaukan Pengusaha China
-
Februari 17, 2025
Media Sosial Trump Alami Kerugian $400 Juta Lebih Tahun Lalu
-
Februari 06, 2025
Saham Google Anjlok Usai Pendapatannya Mengecewakan
-
Januari 31, 2025
Pertumbuhan Ekonomi Amerika Menguat