Melampaui Brazil sebagai pengekspor kopi terbesar di dunia tahun ini, Vietnam mencoba menepis reputasi sebagai eksportir kualitas rendah.
Industri Kopi di Vietnam

1
Kopi khas Vietnam yang menggunakan saringan dan penekan baja. (D. Schearf/VOA)

2
Buah kopi yang ranum di perkebunan di Buon Ma Thuot, Vietnam. (D. Schearf/VOA)

3
Petani Ma Chuong memperlihatkan sistem irigasi perkebunan. (D. Schearf/VOA)

4
Buah kopi yang masih hijau. (D. Schearf/VOA)