Upacara pelantikan Presiden AS Barack Obama dan Wakil Presiden Joe Biden pada Senin (21/1) waktu setempat disaksikan ratusan ribu orang di National Mall, Washington, DC. Perayaan dilanjutkan dengan pawai dan pesta dansa.
Inaugurasi Kedua Barack Obama

17
Para remaja berpose di depan Gedung U.S. Capitol. (VOA/KURDISH /Motabar Shirwani)

18
Polisi berkuda berpatroli di National Mall sebelum perayaan inaugurasi Obama (20/1). (VOA/I. Blanco)

19
Warga melihat pengambilan sumpah tertutup Presiden Obama di Gedung Putih dari layar besar di National Mall (20/1). (VOA / D. Manis

20
Wakil Presiden AS Joseph Biden, Jr. mengambil sumpah jabatan, dilakukan oleh Wakil Hakim Agung Sonia Sotomayor di kediaman wakil presiden di Washington (20/1). (AP/New York Times/Josh Haner)