A look at the best news photos from around the world.
19 Maret 2015

5
Sebuah sungai mengalir melewati wilayah-wilayah pertanian yang mengalami kekeringan di wilayah barat New South Wales, Australia.

6
Mantan anjing jalanan Vladimir mengenakan rantai identitas yang bertuliskan namanya dan tempat tinggalnya, ketika duduk di Museum Kerajinan Metal Havana di Havana, Kuba. Undang-undang Kuba melarang hewan di tempat kerja kecuali anjing penjaga. Perlindungan terhadap mantan anjing liar ini didukung karena seorang anjing di kantor pemerintah membangunkan penjaga pada suatu malam ketika ia mendengar maling yang berusaha mengambil AC dari jendela, menurut Nora Garcia, presiden Asosiasi Kuba untuk Perlindungan Tanaman dan Hewan.

7
Perempuan Tadjik menyiram air ke para pria ketika mereka ikut berpartisipasi untuk menyambut datangnya Musim Semi di daerah otonomi Tadjik, Kashgar, Wilayah Otonomi Uighur Xinjiang , China, 18 Maret 2015.

8
Seorang tentara berjalan melewati grafiti yang menggambarkan sayap malaikat oleh seniman Colette Miller di Ciudad Juarez, Meksiko, 18 Maret 2015.