Foto-foto terbaik dari berbagai belahan dunia
17 Mei 2019
5
Menara Eiffel disinari oleh cahaya dalam pertunjukan cahaya untuk merayakan ulangtahunnya yang ke-130 di Paris, Perancis, 15 Mei 2019.
6
Kembar tiga Natalia, Irina, dan Tatiana Mironenko berlatih di State Theater of Opera and Ballet untuk mempersiapkan ujian balletnya di sekolah tinggi koreografi Krasnoyarsk di Krasnoyarsk, Rusia.
7
Aktris Deepika Padukone, berpose untuk para fotografer, saat tiba di penayangan perdana film “Rocketman” pada festival film internasional Cannes yang ke-72, Perancis selatan.
8
Freddie dan Martha yang masing-masing berusia satu tahun menjeljahi Taman Anak-Anak yang baru di Kew Garden, London.