Foto-foto menarik dari berbagai belahan dunia.
31 Desember 2019
13
Seorang pria berjalan di rel kereta api yang tertutup salju pada pagi hari musim dingin di pinggiran Srinagar, Kashmir-India.
14
Sebuah mobil melaju melalui jalanan yang tergenang banjir usai hujan lebat di Kota Gaza, Palestina.
15
Para perempuan menaburkan bunga di perairan Teluk Benggala saat acara doa bersama bagi para korban bencana tsunami 26 Desember 2004, pada peringatan 15 tahun tsunami di pantai Marina kota Chennai, India.
16
Jemaah pria Muslim melakukan shalat 'khusuf' (gerhana matahari) sementara laporan langsung gerhana matahari disiarkan di layar lebar di sebuah masjid di Surabaya, Jawa Timur.