'Georgetown Glow' Meriahkan Akhir Tahun di Washington DC
- Ariadne Budianto
- Rivan Dwiastono
Berbagai instalasi cahaya meramaikan Georgetown, kawasan wisata belanja dan perkantoran elit di Washington DC, menjelang akhir tahun hingga awal Januari. Proyek "Georgetown Glow" merupakan upaya menarik pengunjung ke kawasan tepi sungai ini di musim dingin, Simak dalam liputan tim VOA berikut.
Episode
-
Februari 14, 2025
Tarif Dagang AS ke Meksiko-Kanada Resahkan Konsumen dan Produsen Amerika
-
Februari 14, 2025
Diaspora Indo Belanda di AS, Terhubung Kembali Melalui Kuliner Indonesia