No media source currently available
Modus dan korban yang menjadi sasaran Tindak Pidana Perdagangan Orang (TPPO) kini bergeser. Generasi Z yang melek digital tetapi tidak punya atau belum punya pekerjaan – dan perempuan – menjadi sasaran utama para pelaku.
Lihat komentar
Forum