Para ekonom memperkirakan, harga pangan dunia akan meningkat dalam beberapa bulan mendatang setelah kekeringan dan gelombang udara panas merusak tanaman jagung dan kedelai di berbagai wilayah Amerika Serikat.
Kekeringan di AS Turunkan Produksi Pangan

5
Tanaman jagung di tanah pertanian di negara bagian Illinois mengalami kerusakan akibat kekeringan.

6
Andy Hall, seorang petani di Bondurant, negara bagian Iowa menanam jagung di tanah pertaniannya (foto: Mei 2012). Kekeringan yang parah kemungkinan menyebabkan gagalnya panen jagung tahun ini.