Olimpiade Musim Panas 2016 di Rio de Janeiro, Brazil telah memasuki hari ketiga.
Serba Serbi Olimpiade 2016

5
Rumah Carlos Augusto dan Sandra Regina (tidak ada dalam foto), yang telah tinggal di daerah kumuh Vila Autodromo selama 20 tahun dengan anak-anak mereka, dihancurkan setelah keluarga tersebut terkena penggusuran dan pindah ke salah satu dari 20 rumah yang dibangun untuk warga yang menolak meninggalkan komunitas tersebut di Rio de Janeiro, Brazil (2/8). (Reuters/Ricardo Moraes)

6
Pengunjungi mendatangi toko besar untuk membeli cendera mata dari Olimpiade di Rio de Janeiro, Brazil (8/8). (VOA/P. Brewer)

7
Para pendukung tim Kosovo merayakan medali emas yang didapat Majlinda Kelmendi di Pristina, Kosovo (7/8) saat melihat pertandingan yudo putri kelas 52 kilogram di Olimpiade Rio de Janeiro, Brazil, dari telavisi. (AP/Visar Kryeziu)

8
Dua penggemar berkostum warna nasional Brazil pada Olimpiade di Rio de Janeiro (8/8). (VOA/P. Brewer)