Lebih dari tiga dekade, fotografer kenamaan Carol M. Highsmith menjelajahi Amerika Serikat dan memotret tempat dan orang-orang yang membuat Amerika unik.
Harta Karun Amerika dalam Gambar

1
Jembatan Golden Gate di San Francisco, California

2
Carol Highsmith dan fotografer Frances Benjamin Johnston, dalam foto diri yang diambil dengan jeda satu abad.

3
Bison di Taman Nasional Yellowstone, Wyoming.

4
Geyser Old Faithful di Taman Nasional Yellowstone, Wyoming.