Foto-foto menarik dari berbagai belahan dunia.
9 Februari 2024
1
Foto udara menunjukkan aliran lava melintasi jalan utama menuju GrindavĂk dan mengalir di jalan menuju Blue Lagoon, di GrindavĂk, Islandia pasca letusan gunung berapi di barat daya Islandia. (AP)
2
Para pemain melemparkan logam cair untuk membuat pertunjukan kembang api selama pertunjukan tradisional Tiongkok "Dashuhua" di Handan, di provinsi Hebei, China utara, menjelang Tahun Baru Imlek. (AFP)
3
Para Muslim Kashmir berdoa ketika seorang Imam memamerkan relik di kuil Hazratbal pada kesempatan Mehraj-u-Alam atau peringatan Isra' Mi'raj, yang menandai kenaikan Nabi Muhammad ke surga, di ibu kota Srinagar, Kashmir yang dikuasai India. (AP)
4
Corina Mrazek Gonzalez menampilkan desain Santi Castro saat gala Pemilihan Ratu Karnaval di Santa Cruz de Tenrife di Pulau Canary Spanyol, Tenerife. (AFP)