Foto-foto peristiwa menarik dari berbagai belahan dunia.
5 Oktober 2022
5
Pasukan Khusus dari Polisi Nasional El Salvador mengangkut orang-orang yang mereka tangkap atas dugaan, kemungkinan hubungan dengan geng jalanan yang terlibat pembunuhan di Comasagua.
6
Migran dari Afrika sub-Sahara duduk di perahu darurat yang digunakan secara sembunyi-sembunyi menuju pantai Italia, saat mereka ditemukan oleh penjaga pantai Tunisia sekitar 50 mil laut di Laut Mediterania.