Foto-foto peristiwa menarik dari berbagai belahan dunia.
27 Mei 2023
1
Seekor bangau terbang di atas padang rumput di wilayah Taunus di Wehrheim dekat kota Frankfurt, Jerman. (AP)
2
Para tentara wanita penjaga kehormatan berdiri dalam formasi selama upacara penyambutan bagi Presiden Republik Demokratik Kongo Felix Tshisekedi di Aula Besar Rakyat di Beijing, China. (Reuters)
3
Seorang pekerja menempelkan kartu-kartu nama dengan tulisan doa/harapan pada lentera teratai di Kuil Jogyesa di Seoul, menjelang perayaan hari ulang tahun Buddha 27 Mei 2023. (AFP)
4
Para demonstran iklim menyiramkan minyak ke tubuh mereka saat baku hantam antara polisi dan pengunjuk rasa pecah dengan penggunaan gas air mata. selama aksi protes di pinggiran Paris, yang menjadi tempat bagi Rapat Umum Tahunan perusahaan TotalEnergies. (AFP)