Foto-foto menarik dari berbagai belahan dunia.
13 Februari 2024
1
Orang-orang yang bersuka ria ikut serta dalam "perang jeruk" dalam pertarungan karnaval tahunan di Ivrea, Italia. (Reuters)
2
Pensiunan pegulat "yokozuna" kelahiran Mongolia, Hakuho (jauh dari kiri) menyaksikan peserta (kanan) mencoba mendorong pegulat Jepang Hakuoho (tengah) selama kelas pelatihan sumo untuk anak-anak di arena Kokugikan di daerah Ryogoku, Tokyo. (AFP)
3
Seorang peserta karnaval menampilkan atraksi "lompatan" selama karnaval tahunan bertema prosesi cerita rakyat tradisional "Narrensprung" pada abad ke-14 di kota Rottweil di Black Forest, Jerman barat daya. (Reuters)
4
Warga Israel Luis Har, kiri, dipeluk oleh kerabatnya setelah diselamatkan dari tempat penyanderaan Hamas di Jalur Gaza, saat tiba di Pusat Medis Sheba di Ramat Gan, Israel. (IDF via AP)