No media source currently available
Direktur Eksekutif Amnesty International Indonesia Usman Hamid mengatakan publikasi dokumen rahasia Amerika itu bisa menjadi momentum baru bagi pemerintah Indonesia dalam membuka kembali peristiwa pembunuhan massa terjadi selama 1965-1966.