Diaspora Indonesia Sambut Positif Rencana Kehadiran Obama di Kongres Diaspora di Jakarta
Warga diaspora Indonesia di Washington DC dan sekitarnya menyambut positif rencana kehadiran mantan Presiden AS Barack Obama dalam Kongres Diaspora Indonesia di Jakarta, 1 Juli mendatang. Obama dipastikan hadir untuk menyampaikan pidato dalam pembukaan Kongres Diaspora Indonesia ke-4 di Jakarta.
Episode
-
Maret 13, 2025
Wajah Toleransi di Kota Seribu Kelenteng
-
Maret 13, 2025
Donald Trump Tepis Ancaman Resesi Ekonomi di Amerika