Foto-foto menarik dari berbagai belahan dunia.
25 Desember 2021
29
Beberapa orang migran yang berhasil diselamatkan dibawa ke Dungeness, Kent, Inggris, menyusul kecelakaan terhadap perahu mereka di lepas pantai Selat Inggris (16/12). (Foto: AP)
30
Para pemain akrobat yang berpakaian kostum super hero memberikan "kejutan" di jendela kamar pasien anak-anak yang dirawat di sebuah rumah sakit anak "San Paolo" di Milan, Italia. (Foto: AP)
31
Seorang pria berjalan melewati dekorasi untuk menyambut tahun baru 2022 dan Natal di bukit Vorobyovy di kota Moskow, Rusia. (Foto: AFP)
32
Jabuben Bharwad, 30 tahun, menerima vaksinasi COVID-19, saat bekerja di tanah pertaniannya, selama program vaksinasi dari rumah ke rumah di desa Mahijada pinggiran kota Ahmedabad, India. (Foto: Reuters)