Ribuan pekerja pabrik di Indonesia melakukan demonstrasi satu hari untuk menuntut upah lebih besar dan kondisi pekerjaan yang lebih baik.
Demonstrasi Buruh di Indonesia

5
Para pekerja meneriakkan slogan-slogan di depan pabrik Astra Honda Motor di daerah industri Karawang, Jawa Barat.

6
Para pekerja pabrik melakukan demonstrasi di Cikarang, Jawa Barat.