Sedikitnya 28 tewas dan 287 lainnya dirawat di rumah sakit menyusul bentrokan antara para demonstran dan polisi di Kyiv, Ukraina (19/2).
Demonstran, Polisi Bentrok di Kyiv

9
Demonstran anti-pemerintah melemparkan batu ke arah kantor partai pro-presiden di Kyiv (18/2).

10
Seorang perempuan membawa batu dalam bentrokan antara demonstran anti-pemerintah dan para pegawai Kementerian Dalam Negeri di Kyiv (18/2).