Tautan-tautan Akses

Clinton Melawat ke Mongolia


Indian schoolchildren use a plastic sheet to keep dry as they ride a cycle-rickshaw during a light drizzle in New Delhi.
Indian schoolchildren use a plastic sheet to keep dry as they ride a cycle-rickshaw during a light drizzle in New Delhi.

Menteri Luar Negeri Amerika Hillary Clinton telah tiba di Mongolia dalam lawatannya ke Asia yang bertujuan untuk menggalakkan demokrasi.

Clinton melakukan pembicaraan dengan Presiden Tsakhia Elbegdorj, dan berpidato dalam forum Kepemimpinan Perempuan Internasional yang diadakan di ibukota, Ulan Bator, Senin (9/7).

Diplomat tertinggi Amerika itu tiba di Ulaanbaator setelah diselenggarakannya pemilu tanggal 28 Juni di Mongolia. Beberapa partai mengatakan sistem baru pemungutan suara otomatis untuk memilih parlemen Mongolia telah gagal.

Clinton juga akan mengunjungi Laos dan Vietnam pekan ini sebelum meninggalkan kawasan itu.

Recommended

XS
SM
MD
LG