Penyandang disabilitas di Indonesia masih menghadapi masalah klasik, seperti buruknya aksesibilitas dan stigma, untuk memasuki pasar tenaga kerja. Kerjabilitas.com menawarkan solusi, meski memahami bahwa perjalanan untuk menciptakan pasar tenaga kerja yang inklusif masih panjang.