AS Menambah Bantuan Senjata ke Ukraina Hadapi Invasi Rusia
Presiden Joe Biden menambah bantuan keamanan sebesar 800 juta dolar untuk Ukraina di luar 200 juta yang telah dialokasikan sebelumnya. Tambahan bantuan ini diumumkan menyusul permintaan Presiden Ukraina Volodymyr Zelenskyy agar AS terus mendukung pertahanan Ukraina menghadapi invasi Rusia.
Episode
-
Maret 08, 2025
Laporan VOA untuk Metro TV: Tarik Ulur Tarif Amerika Serikat
-
Maret 07, 2025
Buka Puasa Antaragama di Gedung Kongres Amerika
-
Maret 06, 2025
Nasib Komitmen Transisi Energi Indonesia di Bawah Trump