30 Agustus 2013

1
Seorang nelayan mengatur ikan-ikan untuk dikeringkan di pelabuhan nelayan di kota India Selatan Chennai.

2
Sebuah perahu pencari lobster dan sebuah perahu layar tampak melalui Ram Island Ledge Light, mercusuar di Pelabuhan Portland, Cape Elizabeth, Maine, Amerika.

3
Pasukan tentara Turki membawa spanduk raksasa yang menampilkan potret Mustafa Kemal Ataturk, pendiri Turki modern, dalam parade yang menandai perayaan 91 tahun Hari Kemenangan di Ankara.

4
Sebuah tank Angkatan Bersenjata Kongo (FARDC) mengeluarkan tembakan dalam pertempuran antara tentara Kongo dengan Pemberontak M23 di Kibati, di luar Goma di timur Republik Demokratik Kongo.