Sanksi Baru dan Tambahan Bantuan Senjata Merespons Tuduhan Kejahatan Perang
Sekutu-sekutu AS di Eropa cenderung lebih berhati-hati memberlakukan sanksi bagi Rusia, bila terkait energi, mengingat negara-negara Uni Eropa masih amat bergantung pada impor gas dan minyak dari Rusia. Tapi sorotan terhadap dugaan kejahatan perang di Ukraina kembali menekan negara-negara Eropa.
Episode
-
Februari 07, 2025
Banyak LSM Indonesia Terdampak Pembekuan Bantuan Amerika Serikat
-
Februari 06, 2025
Dampak Penutupan USAID Badan Donor Kemanusiaan Terbesar di Dunia
-
Februari 06, 2025
Kontroversi Usulan Donald Trump soal Pengambilalihan Jalur Gaza oleh AS
-
Februari 05, 2025
Pro dan Kontra Penahanan Puluhan Ribu Migran di Guantanamo Bay
-
Februari 04, 2025
Trump Bekukan Bantuan Asing, Setuju Tutup USAID