Foto-foto terbaik hari ini dari berbagai belahan dunia.
16 April 2019
8
Seorang perempuan menyeka matanya saat dia menunggu untuk memberikan penghormatan di hadapan patung-patung mendiang pemimpin Korea Utara Kim Il Sung dan Kim Jong Il, pada perayaan menandai Hari Kelahiran Kim Il Sung, di bukit Mansu, Pyongyang.
9
Aktivis kelompok lingkungan Greenpeace Afrika memrotes perusahaan makanan raksasa Swiss "Nestle" atas kemasan plastik sekali pakainya, di sebelah 'monster plastik' yang dibuat dengan kemasan plastik Nestle, pada aksi di pabrik Nestle di Nairobi, Kenya.
10
Warga setempat berpakaian sebagai 'Talciguines' - tokoh/karakter cerita rakyat setempat - saat ambil bagian dalam perayaan tradisi lokal kuno yang menandai dimulainya Pekan Suci, di Texistepeque, sebelah barat San Salvador, El Salvador.
11
Seorang pegulat sumo ambil bagian dalam 'honozumo,' sebuah seremoni tradisional sumo, di Kuil Yasukuni, Tokyo, Jepang.