Pada tanggal 6 Juni 2014, jutaan warga di seluruh dunia memperingati 70 tahun D-Day, mendaratnya pasukan sekutu di Normandia, Perancis, yang menjadi titik balik dalam Sejarah Perang Dunia II.
Mengenang 'D-Day' 6 Juni 1944

13
Pasukan Sekutu, dengan truk amfibi mengikuti jejak kaki pasukan selama invasi awal Perancis, di 100 mil garis depan di sepanjang pantai Normandia, 6 Juni 1944.

14
Komando Pasukan Inggris melewati jalanan di sebuah kota dekat Caen, Perancis, 6 Juni 2014.

15
Setelah pendaratan pertama Sekutu di pantai Perancis, 6 Juni 1944, tentara mulai bergerak ke pedalaman, melewati desa-desa yang menyambut mereka dengan sambutan hangat.